Outbound di Jogja

Outbound di Jogja
Looking for Outbound Training

Jumat, 24 Januari 2014

Corporate Productivity

Corporate Productivity 

Deskripsi
Produktivitas merupakan perbandingan antara hasil keluaran dengan hasil masukan. keefektifan ini dilihat dari beberapa faktor masukan yang dipakai dibandingkan dengan hasil yang dicapai. Sedangkan produktivitas kerja yaitu jumlah produksi yang dapat dihasilkan dalam waktu tertentu. Produksi yang dinamis memiliki kemampuan berpikir dan motivasi kerja, apabila pihak manajemen perusahaan mampu meningkatkan motivasi mereka, maka produktivitas kerja akan meningkat. Training ini akan memberikan pemahaman mengenai faktor-faktor yang dapat meningkatkan produktivitas karyawan sehingga dapat meningkatkan produktivitas perusahaan.

Materi
  1. Kemampuan
  2. Sikap
  3. Situasi dan keadaan lingkungan
  4. Motivasi
  5. Upah
  6. Tingkat pendidikan
  7. Perjanjian kerja
  8. Penerapan teknologi
  9. Diskusi dan Study Kasus
Tujuan
Setelah mengikuti pelatihan ini, diharapkan peserta dapat memahami faktor-faktor yang dapat meningkatkan produktivitas dan dapat mengaplikasikannya di perusahaan/ instansi.
Peserta
Personil yang dapat mengikuti pelatihan yaitu: Supervisor, maupun Staff dari Department Personalia, HRD, Engineering dan Department lain yang terkait dengan Produktivitas. Serta bisa untuk pribadi professional yang menginginkan pengembangan dalam bidang Peningkatan Produktivitas.

Tidak ada komentar: